28 Dec
admin

Meski jarang tersorot oleh kaca mata suporter dan media massa, akan tetapi keberadaan kitman dalam sebuah klub sepak bola dirasa sangat penting, khususnya bagi tim pelatih dan pemain. Bagaimana pun juga kitman mempunyai tugas penting yakni mempersiapkan segala kebutuhan pelatih dan pemain sebelum latihan maupun pertandingan. PSIM Jogja sendiri saat ini mempunyai 3 kitman yakni…

Share this :

23 Dec
admin

Nama Donny Hermawan tentu tidak asing ditelinga para pecinta PSIM Jogja di era 2000-an. Pemain yang berposisi sebagai gelandang ini turut andil dalam keberhasilan PSIM Jogja saat menjadi Juara Divisi 1 pada tahun 2005 silam. Dalam sesi interview, Donny Hermawan menceritakan beberapa momen saat dirinya masih berseragam parang biru. Berikut hasil interview bersama salah satu…

Share this :

20 Dec
admin

Menjadi pemain sepak bola profesional tidak hanya sekedar melakukan latihan rutin dan menjalani pertandingan, akan tetapi juga harus ditunjang dengan pola makan sehat. Perihal pola makan sehat yang harus dijalani oleh seorang atlet, dokter tim PSIM Jogja, Rudolf Noer Addien Binanda Putra, menjelaskan jika hal itu juga berlaku untuk para penggawa Laskar Mataram. Menurutnya, kebutuhan…

Share this :

14 Dec
admin

Kelanjutan kompetisi Liga 2 musim 2022/2023 akhirnya menemui titik terang, setelah PT Liga Indonesia Baru (LIB) merencanakan untuk memulai Kick-Off Liga 2 pada tanggal 14 Januari 2023 mendatang. Keputusan tersebut disampaikan kepada klub-klub peserta Liga 2 dalam pertemuan Owner’s Club Meeting Liga 2 2022 di The Sultan Hotel, Jakarta, Rabu (14/12). Menanggapi hasil tersebut, Chief…

Share this :

14 Dec
admin

PSIM Jogja kembali menggelar program PSIM Goes to School, Rabu (14/12) pagi dengan mengajak coach Erwan Hendarwanto, coach Ananto Nurhani, coach Ivan Wirajaya dan Sendri Johansah, Hapidin, Ocvian Chanigio serta Andriyansyah. Anthem AYDK berkumandang menyambut langkah kaki para pemain dan tim pelatih PSIM Jogja saat memasuki gerbang sekolah. Banner dan flag dikibarkan kala tim pelatih…

Share this :

Gelaran Piala Dunia 2022, telah memasuki babak empat besar. Argentina, Kroasia, Prancis, Maroko, menjadi negara-negara yang akan memperebutkan gelar juara di ajang empat tahunan ini. Pemain PSIM Jogja, Roni Rosadi, cukup percaya diri dengan kekuatan skuat timnas Prancis. Pemain yang berposisi sebagai bek ini meyakini jika Prancis akan dengan mudah melaju ke partai final Piala…

Share this :

09 Dec
admin

Tiga penjaga gawang Laskar Mataram, Sendri Johansah, Jefri Wibowo dan Junaidi Bakhtiar terus menunjukkan perkembangan yang positif dalam sesi latihan selama ini. Hal itu diutarakan langsung oleh pelatih kiper PSIM Jogja, Didik Wisnu. Selain itu, pelatih asal Magelang ini mengungkapkan jika ketiga anak asuhya juga mendapatkan pelajaran berharga selama melakoni sesi uji tanding bersama dengan…

Share this :

07 Dec
admin

Pemain muda PSIM Jogja, Ken Noveryan Achbar memiliki harapan agar kompetisi Liga 2 musim 2022/2023 segera bergulir seperti halnya kompetisi Liga 1 yang sudah kembali digelar pekan ini. “Harapannya sih semoga Liga 2 segera bergulir, agar latihannya ada program dan kondisi teman-teman meningkat juga,” ucap Kennove. Ken juga mengungkapkan harapannya yang lain, agar kelak jika…

Share this :

03 Dec
admin

Pelatih kepala PSIM Jogja, Erwan Hendarwanto mengapresiasi mentalitas anak asuhnya saat menghadapi tim liga 1, PS Barito Putera, dalam sesi latihan bersama di lapangan Yogyakarta Independent School (YIS), Sabtu sore. “Satu apresiasi ke pemain bahwa sekarang mereka mulai menemukan kepercayaan diri. Secara mentalitas, mereka melawan tim liga 1 bisa memberikan perlawanan, semangat juang dan motivasi…

Share this :