Kompetisi Liga 2 2020 yang semestinya digulirkan pada 17 Oktober akhirnya harus kembali tertunda, lantaran Kepolisian Republik Indonesia (Polri) belum bisa memberikan izin untuk keramaian. Polri beralasan kondisi Indonesia belum terkendali di tengah pandemi virus corona, sehingga segala kegiatan yang melibatkan banyak orang tidak bisa diizinkan, termasuk kompetisi sepakbola. PSSI sedang mengupayakan bahwa kompetisi akan…