14 Jul
admin

PSIM Jogja mendatangkan amunisi tambahan untuk memperkuat lini belakangnya. Yusaku Yamadera, pemain belakang kebangsaan Jepang kini resmi berseragam Parang Biru. Yusaku musim lalu bermain bersama Nusantara United FC. Saat membela Laskar Macan Dahan Borneo, Yusaku hanya sekali absen dari keseluruhan laga yang dimainkan oleh kesebelasan tersebut. Dengan 17 penampilan bersama Nusantara United FC, dia mencatatkan…

Share this :

PSIM Jogja datangkan Irvan Mofu untuk pertajam lini depan.
07 Jul
admin

PSIM Jogja mempertajam lini depan untuk menghadapi Liga 2 2023/2024. Laskar Mataram mendatangkan juru gedor andalan Persipal Palu musim lalu, Irvan Mofu. Bomber berusia 29 tahun tersebut merasa senang bergabung dengan PSIM Jogja. “Saya senang bisa bergabung dengan PSIM Jogja musim ini,” ungkapnya. Pemain bernama lengkap Irvan Yunus Mofu ini musim lalu mencetak 10 gol…

Share this :

PSIM Jogja gelar latihan perdana tanpa Seto Nurdiantoro.
04 Jul
admin

PSIM Jogja telah menggelar latihan perdana musim 2024/2025 di Stadion Mandala Krida Yogyakarta (03/07). Latihan yang diikuti oleh 15 penggawa Laskar Mataram tersebut digelar tanpa kehadiran Seto Nurdiantoro di lapangan hijau. Sang Pelatih Kepala memang absen dalam latihan perdana tersebut. Di latihan pertama ini, skuad PSIM Jogja dipimpin oleh Asisten Pelatih PSIM Jogja, Erwan Hendarwanto….

Share this :

PSIM Jogja gelar latihan perdana untuk menyambut liga.
04 Jul
admin

PSIM Jogja bergerak menyambut gelaran Liga 2 2024/2025 dengan memulai latihan perdana Rabu (03/07) sore. Latihan pertama skuad Laskar Mataram digelar di Stadion Mandala Krida Yogyakarta. Latihan pertama ini diikuti oleh 15 pemain yang sudah diresmikan oleh PSIM Jogja. Dengan tujuh pemain bertahan dari musim lalu dan delapan pemain yang baru bergabung musim ini. Latihan…

Share this :

Gigis dan Amar kembali isi posisi tengah lapangan PSIM Jogja.
02 Jul
admin

PSIM Jogja kembali melengkapi jajaran pemainnya untuk menghadapi Liga 2 2024/2025. Kali ini klub berlogo Tugu Pal Putih mendatangkan Adittia Gigis Hermawan dan Muammar Khadafi untuk isi posisi tengah lapangannya. Adittia Gigis didatangkan sebagai pinjaman dari Borneo FC Samarinda. Meskipun begitu, Gigis musim lalu banyak bermain dengan Bekasi City FC. Bersama Bekasi City FC, Gigis…

Share this :

Pedrinho, gelandang serang asal Brasil bergabung dengan PSIM Jogja sebagai legiun asing pertama.
01 Jul
admin

PSIM Jogja mulai memperkenalkan rekrutan asing pertamanya. Legiun asing pertama Laskar Mataram untuk musim 2024/2025 adalah Pedrinho, gelandang serang asal Brasil. Pemain dengan nama asli João Pedro Oliveira Santos ini didatangkan dari Persikabo 1973. Sebelum bermain di Indonesia, Pedrinho telah bermain di beberapa negara. Dia bermain di Brasil, Malta, dan Georgia. Razzi Taruna, Manajer PSIM…

Share this :

Seto dan Razzi saat jumpa pers.
27 Jun
admin

Manajemen PSIM Jogja menggelar jumpa wartawan di Wisma PSIM Jogja (27/06). Acara ini digelar dalam rangka menyampaikan bagaimana persiapan tim PSIM Jogja untuk mengarungi Liga 2 2024/2025. Ada beberapa informasi mengenai persiapan tim disampaikan oleh Razzi Taruna, Manajer PSIM Jogja. Hal ini meliputi pemain yang dipertahankan, latihan perdana, dan beberapa persiapan lainnya. “Total ada tujuh…

Share this :

Ghulam dan Sugiyanto kembali berseragam PSIM Jogja.
25 Jun
admin

PSIM Jogja resmi kembali mengontrak dua pemain untuk memperkuat tim pada kompetisi Liga 2 2024/2025. Ghulam Fatkur dan Sugiyanto Rohman, dua pemain yang sudah tidak asing bagi para pendukung Laskar Mataram kembali berseragam PSIM Jogja. Ghulam merasa senang dan bangga masih dipercaya untuk memperkuat Laskar Mataram. “Tentunya senang dan bangga bisa bergabung dan dipercaya lagi…

Share this :

Perwakilan PSIM Jogja dalam Kongres Biasa PSSI 2024.
11 Jun
admin

PSIM Jogja menghadiri agenda Kongres Biasa (KB) PSSI tahun 2024 (10/06). KB PSSI 2024 ini dilaksanakan di Hotel Shangri-La, Jakarta. Pelaksanaan KB PSSI 2024 ini diadakan sebagai laporan PSSI untuk program tahun 2023 dan penyampaian program tahun 2024. Ada sejumlah agenda PSSI yang dibahas dalam acara ini. Beberapa hal tersebut di antaranya mengenai Tim Nasional…

Share this :

Seto Nurdiantoro kembali ke dunia sepak bola.
06 May
admin

Setelah sempat absen dari dunia sepak bola, Seto Nurdiantoro akhirnya kembali ke lapangan hijau. Ia kini resmi menjadi Pelatih Kepala PSIM Jogja, tim yang memiliki sejarah mendalam dalam karier sepak bolanya. Meskipun sempat terpikirkan untuk mengakhiri kairernya di dunia sepak bola, restu dan dukungan dari keluarga membuat dirinya berpikir kembali. Sang istri dan anak-anak memberinya…

Share this :