Fisioterapi PSIM Jogja, Sigit Pramudya membeberkan kondisi terakhir 4 pemain Laskar Mataram yang mengalami cedera di putaran pertama Liga 2 musim 2021. Empat pemain tersebut adalah Akbar Tanjung, Jodi Kustiawan, Nanda Nurrandi dan Savio Sheva. Menurut Sigit, Akbar Tanjung yang sebelumnya mengalami cedera otot paha dan Jodi Kustiawan yang mengalami cedera otot betis, saat ini…
